Recent Post
Loading...

The Role of ICT in Education Sector





Di dunia pendidikan, banyak sekali lembaga pendidikan yang telah berhasil mengembangkan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam mendukung proses pembelajarannya. Dunia, saat ini sedang memasuki era yang ditandai dengan gencarnya inovasi teknologi dan peluang ekonomi yang belum pernah terbayangkan sebelumnya. Perubahan-perubahan besar terjadi dalam bidang teknologi, politik, sosial dan ekonomi. Segala perubahan ini telah menyebabkan terjadinya pergeseran dalam berbagai bidang yang antara lain adalah;
  • Masyarakat industri ke masyarakat informasi (kita masih berkutat dari masyarakat agraris ke masyarakat industri)
  • Teknologi yang dipaksakan ke teknologi tinggi (hi-tech).
  • Ekonomi nasional ke perekonomian dunia.
  • Kebutuhan jangka pendek ke jangka panjang.
  • Sistem sentralisasi ke sistem desentralisasi.
  • Bantuan ke lembagaan berpindah ke swakarsa.ari pola hirarchi ke jaringan kerja (networking).
Dalam dunia pendidikan, keberadaan sistem informasi dan komunikasi merupakan salah satu komponen yang tidak dapat dipisahkan dari aktivitas pendidikan. Dalam sebuah lembaga pendidikan harus memiliki komponen – komponen yang diperlukan untuk menjalankan operasional pendidikan, seperti siswa, sarana dan prasarana, struktur organisasi, proses, sumber daya manusia (tenaga pendidik), dan biaya operasi. Sedangkan sistem komunikasi dan informasi terdiri dari komponen – komponen pendukung lembaga pendidikan untuk menyediakan informasi yang dibutuhkan pihak pengambil keputusan saat melakukan aktivitas pendidikan.
Terdapat 6 peranan TIK dalam bidang pendidikan, antara lain :
  1. TIK sebagai skill dan kompetensi

Penggunaan TIK harus proporsional maksudnya  TIK bisa masuk ke semua lapisan masyarakat tapi sesuainya dengan porsinya masing-masing.
*      TIK sebagai insfrastruktur pembelajaran
Tersedianya bahan ajar dalam format digital.
Bisa belajar dimana saja dan kapan saja.
*      TIK sebagai sumber bahan belajar
1.    Ilmu berkembang dengan cepat
2.    Guru-guru hebat tersebar di seluruh penjuru dunia
3.    Buku dan bahan ajar diperbaharui secara kontinyu
4.    Inovasi memerlukan kerjasama pemikiran
5.    teknologi, pembelajaran yang up-to-date membutuhkan waktu yang lama
*      TIK sebagai alat bantu dan fasilitas pembelajaran
1.    Penyampaian pengetahuan mempertimbangkan konteks dunia nyata
2.    Memberikan ilustrasi berbagai fenomena ilmu pengetahuan untuk mempercepat penyerapan bahan ajar
3.    Pelajar melakukan eksplorasi terhadap pengetahuannya secara lebih luas dan mandiri
4.    Akuisisi pengetahuan berasal dari interaksi mahasiswa dan guru
5.    Rasio antara pengajar dan peserta didik sehingga menentukan proses pemberian fasilitas
*      TIK sebagai pendukung manajemen pembelajaran
1.    Tiap individu memerlukan dukungan pembelajaran tanpa henti tiap harinya
2.    Transaksi dan interaksi interaktif antar stakeholder memerlukan pengelolaan back office yang kuat
3.    Kualitas layanan pada pengeekan administrasi ditingkatkan secara bertahap
4.    Orang merupakan sumber daya yang bernilai
*      TIK sebagai sistem pendukung keputusan
1.    Tiap individu memiliki karakter dan bakat masing-masing dalam pembelajaran
2.    Guru meningkatkan kompetensinya pada berbagai bidang ilmu

3.    Profil institusi  pendidikan diketahui oleh pemerintah.

6 komentar: